
- Posted On 15 Juli 2025
- BYlingkaran
10 Langkah Mengatur Keuangan yang Cerdas bagi Generation Z
Alo Learners! Generation Z baik yang merupakan first jobber atau tidak, akan memiliki peluang yang baik dalam meraih kebebasan finansial (financial freedom) di masa yang akan datang. Akan tetapi, kesuksesan menggapai kebebasan finansial tentu akan sangat bergantung dengan bagaimana seseorang melakukan perencanaan keuangan. Seperti apakah mengatur ...